Lokasi :
Madinah
Berkumpul di Terminal 3 Bandara Internasional Soekarno Hatta. Meetingpoint di Gate 2, Tiang B depan Sate Senayan, Lalu Jamaah Terbang menuju Istanbul dengan penerbangan Saudi Airlines. Proses check in dan bagasi.
Tiba di Bandara Internasional Istanbul
am : Meet & Greet dengan Local Guide dan Lanjutkan ke Kota
pagi : Sarapan akan disajikan di Restoran
pagi : Lanjutkan ke Bursa dengan Bus melalui Jembatan Osmangazi di Teluk Izmit
pagi : Mengunjungi Masjid Raya, Masjid Hijau & Makam
pm : Makan siang akan disajikan di Restoran
pm : Kunjungi Pasar Sutra, Toko Kenikmatan Turki
pm : Transfer kembali ke Istanbul dengan Pelatih
pm : Makan malam akan disajikan di Restoran
pm : Berakhir di Hotel, Bermalam di Istanbul
pagi : Sarapan akan disajikan di Hotel
am : Mengunjungi Masjid Biru, Hippodrome, Istana Topkapi Termasuk Peninggalan Islam
pm : Makan siang akan disajikan di Restoran
pm : Kunjungi Museum Hagia Sophia, Grand Covered Bazaar
pm : Makan malam akan disajikan di Restoran
pm : Berakhir di Hotel, Bermalam di Istanbul
pagi : Sarapan akan disajikan di Hotel
pagi : Memulai Pesiar untuk Tur Bosphorus
pagi : Kunjungi Camlica Hill di Sisi Asia Istanbul
pm : Makan siang akan disajikan di Restoran
pm : Mengunjungi Masjid & Makam Ayyub Al Ansari, Teluk Tanduk Emas & Tembok Kota Tua
pm : Transfer ke Bandara Internasional dengan Bus
pm : Keberangkatan ke Tujuan Selanjutnya oleh ……………… Maskapai Penerbangan
Tiba di Madinah setelah proses imigrasi dan costum transfer Lalu pergi menuju ke hotel dan istirahat, kemudian Memperbanyak ibadah di Masjid Nabawi dan ziarah Sekitar Masjid Nabawi.
Persiapan Shalat Tahajud & Subuh di Masjid Nabawi, Lalu sarapan dihotel dan Memperbanyak Ibadah di Masjid Nabawi serta Ziarah kota Madinah a.l : Masjid Quba, Kebun Kurma, Jabal Uhud, Masjid Qiblatain dan Masjid Khamsah. Kembali ke Hotel dan memperbanyak ibadah di Masjid Nabawi. (B/L/D)
Persiapan Shalat Tahajud & Subuh di Masjid Nabawi, Lalu sarapan pagi dan Bagi Jamaah Perempuan bersiap-siap ke Raudhah di pimpin oleh Ustadzah dan Bagi Jamaah Laki Laki bersiap ke Raudhah di pimpin oleh Muthawwif (Jam di tentukan oleh Muthawif) dan Memperbanyak Ibadah di Masjid Nabawi . (B/L/D)
Seluruh Jamaah melakukan Manasik Umroh, Setelah Shalat Dzuhur Berjama’ah bersiap – siap check out dari Hotel jam 15.00 dengan berpakaian ihram berangkat menuju Bir Ali untuk mengucapkan niat Umrah (Miqat). Setelah berniat, para Jama’ah dengan Bus AC berangkat menuju Makkah. Sepanjang perjalanan melantunkan Talbiah secara bersama – sama. Tiba Di Kota Mekkah Lalu Check – In Hotel Mekkah dan pembagian kunci kamar oleh Tour leader/Muthawwif, Lalu Seluruh jamaah makan malam di restoran Hotel sebelum melakukan Umroh, Lalu istirahat di hotel (B/L/D)
Setelah sholat shubuh & sarapan pagi, Lalu melakukan Pelaksanaan umroh dan Memperbanyak ibadah dimasjidil haram atau Tawaf Sunnah ( Pengganti Shalat Tahiyatul Masjid ) . (B/L/D)
Setelah sholat shubuh & sarapan pagi, Pelaksanaan Umroh ke-2, Setelah itu Semua jamaah membawa pakaian Ihrom dan ambil Miqot di Masjid Tan’im diJi’ronah, Lalu Ziarah kota Makkah mengunjungi a.l. Jabal Tsur, Arafah (Jabal Rahmah), Muzdalifah, Mina, Ja'ronah & Jabal Nur. (Jamaah dapat melakukan umrah kembali dengan mengambil Miqat di Ja'ronah. (B/L/D)
Jamaah Sholat Tahajud, hajat, tasbih, istikhoroh dan witir, serta Muhasabah berjamaah. Dilanjut Shalat Subuh berjamaah di Masjidil Haram, Lalu Persiapan check out. Dilanjut Tawaf Wada’ ( perpisahan ), Setelah itu Shalat Dzuhur di Masjidil Haram, Lalu Makan siang di Hotel, setelah itu check out hotel untuk menuju Kota Jeddah. Tiba di Jeddah, City tour Jeddah : Shopping Stop di Balad & Cornice. Kemudian transfer ke Airport untuk terbang kembali ke Tanah Air , (B/L/D)
Tiba di Bandara International Soekarno-Hatta Jakarta . Semoga Umrah Makbul Dan perjalanan mengesankan.
Catatan : Program Perjalanan sewaktu-waktu dapat berubah disesuaikan dengan musim & jadwal penerbangan tanpa mengurangi nilai ibadah.
Madinah
Andalus Royal Suite - Hotel ini sangat dengat dengan Masjid Nabawi, dari jendela kamar sudah terlihat pelataran masjid. Lokasi hotel ini berada di dekat King Fahd Gate sehingga memudahkan untuk menjalankan shalat 5 waktu di masjid, bahkan untuk shalat sunnah di masjid juga sangat memungkinkan. Di depan hotel terdapat taman dengan landmark jam yang biasa menjadi tempat ber-foto mengabadikan moment. Di bagian belakang hotel terdapat berbagai tempat makan, tidak perlu kuatir mencari tempat makan. Hotelnya cukup bersih dan nyaman. Address: بضاعة، 42311, Saudi Arabia Phone: +966 14 844 0008
8 Dec 24, 13:31
11 Dec 24, 13:31
Makkah
Makarem Ajyad - Hotel mewah yang berada di bangunan berbatu ini berjarak cukup dekat dari pelataran Masjid al-Haram dan menara Abraj Al Bait yang terkenal. Kamar simpel yang bernuansa cerah dilengkapi dengan TV layar datar, Wi-Fi, kulkas mini, serta fasilitas untuk pembuat teh dan kopi. Kamar suite yang elegan memiliki ruang keluarga. Room service tersedia 24 jam. Sarapan prasmanan gratis disajikan di restoran santai. Terdapat juga lounge di lobi yang luas. Alamat: Dist، 6699 Hamzah Bin Abdulmuttaleb، Ajyad, Mecca 24231, Arab Saudi Telepon: +966 12 572 0500
11 Dec 24, 13:32
16 Dec 24, 13:32
Istanbul
Hotel santai di menara indah dengan fasad kaca ini berjarak 2 km dari jalan raya O-7 dan 14 km dari SEA LIFE Center Istanbul Aquarium. Kamar dan suite simpel dilengkapi akses Wi-Fi, TV layar datar, minibar, fasilitas pembuat teh dan kopi, serta brankas. Fasilitas meliputi restoran, kolam renang indoor, ruang pertemuan dan acara, serta spa dan salon. Tempat parkir juga tersedia.
5 Dec 24, 20:14
8 Dec 24, 20:14
CGK - Soekarno–Hatta International Airport (Jakarta, ID)
5 Dec 24, 17:14AMM - Queen Alia International Airport (Amman, JO)
5 Dec 24, 17:14AMM - Queen Alia International Airport (Amman, JO)
16 Dec 24, 17:19CGK - Soekarno–Hatta International Airport (Jakarta, ID)
16 Dec 24, 17:19