NEPAL VAN JAVA

Deskripsi

Nepal van Java atau Nepal dari Jawa kini menjadi salah satu tujuan wisata favorit masyarakat, terutama saat hari libur. Nepal van Java merupakan julukan dari Dusun Butuh, yang ada di Desa Temanggung, Kecamatan Kaliangkrik, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah. Julukan itu disematkan kepada Dusun Butuh karena letaknya ada di lereng Gunung Sumbing. Perumahan penduduk yang tampak bertumpuk seolah mirip dengan Negara Nepal.

BASED ON 2 PAX / PAKET

FASILITAS 
  • Akomodasi 2 malam/twin sharing(FRONT ONE/OXALIS) 
  • Tranportasi private (AVANZA) 
  • Diver cum Guide 
  • Makan sesuai program 
  • Entrance ticket sesuai program (PINTU UTAMA) 
  • Biaya Tol,parkir,retribusi 
  • Air mineral selama wisata 
  • Hand sanitizer 
 
TIDAK TERMASUK FASILITAS 
  • Tiket pesawat/KA dari kota asal 
  • Makan/Minum di luar program 
  • Keperluan pribadi 
  • Tour di luar program 
  • Masker/face shield 
  • Obat2 pribadi 
  • Tipping 


Hotel:

Harga

DOUBLE :

Rp4.268.000,-

Penerbangan:

Bis:

Itinerari:

  • KEDATANGAN - MAGELANG (MM) (24 Jun 22)

    Tamu akan dijemput di BANDARA/STASIUN KA/TERMINAL BIS, kemudian akan diantar menuju KOTA MAGELANG .Makan malam di local resto sebelum check in Hotel dan beristirahat.
  • NEPAL VAN JAVA (MP,MS,MM) (25 Jun 22)

    Makan pagi disajikan di Hotel dan kita akan menikmati view DESA BUTUH di pagi hari yang masih berselimut kabut, mirip sekali dengan suasana di NAMCHA BAZAAR NEPAL . 
    Sejuk,asri,indah, tenang dan instagramable ! 
    Kemudian kita menuju ke obyek wisata SVARGABUMI,BUKIT RHEMA GEREJA AYAM dan CANDI BOROBUDUR. Makan siang dan makan malam disajikan di local restoran dengan local menu 
    Kembali ke Hotel dan istirahat.
  • KEPULANGAN (MP) (26 Jun 22)

    Makan pagi disajikan di Hotel dan tamu akan diantar ke BANDARA/STASIUN KA, di perjalanan kita singgah TOKO OLEH - OLEH .Maka berakhirlah program wisata kali ini semoga berkesan…